Posts

Showing posts from January, 2018

Review Bangunan Khan Shatyr

Image
  Khan Shatyr adalah bangunan yang terletak pada Astana, Khazakstan, dan bangunan tersebut memiliki fungsi antara lain sebagai tempat rekreasi dalam ruangan/ indoor, pusat komersial, dan resort. Di sekeliling bangunan tersebut juga terdapat taman skala kota yang sangat luas. Khan Shatyr memiliki total area 123,000m² dan site area 200,000m² dan dibangun pada tahun 2006 oleh Foster Partner dan di resmikan pada tahun 2009. Bangunan tersebut memiliki 5 lantai didalamtnya, dan bangunan tersebut dibagi dari dua bagian yaitu bagian bawah dan atas. Bagian bawah bangunan yang memiliki bentuk elips dan memanjang kearah blakang dan berdiameter 200 m. dan memiliki luas lantai dasar 100.000m dan di dalamnya terdapat lampu sorot berwarna warni yang mengarah ke atas bangunan tersebut. Dan bagian atas bangunan terdiri dari membran transparan dan membran tersebut ditopang oleh struktur jaringan kabel. Bangunan dengan tinggi 150m tersebut memiliki tiang-tiang penyangga yang berbentuk sep