Isu Arsitektur dan Lingkungan


Arsitektur lingkungan adalah ilmu bangun membangun yang berkaitan dengan perencanaan tata kota,  landscape planning,  urban design,  interior maupun eksterior yang memperhatikan kondisi fisik sumber daya alam,  yang meliputi air,  tanah,  udara,  iklim,  cahaya,  bunyi dan kelembapan. Arsitektur lingkungan sangat berkaitan erat dengan arsitektur hijau (green architectur).

Arsitektur berwawasan lingkungan adalah suatu pembangunan berwawasan lingkungan yang memanfaatka segala potensi yang ada pada lingkungan sekitar tetapi masih dalam batasan yang juga memerhatikan lingkungan sekitar agar tidak rusak dan tetap terjaga keseimbangannya.

Arsitektur berwawasan lingkungan bermula setelah mulainya kerusakan ekosistem yang ada di bumi sebagai akibat berbagai pambangunan yang tidak memerhatikan lingkungan alam dan sekitarnya. Sebagai akibat inilah muncul global warming, banjir, dan masih banyak lagi. Dan dengan mempertimbangkan beberapa hal tersebut dapat terciptanya berbagai inovasi-inovasi dalam pembuatan bangunan atau pendesainan dalam bangunan yang bertujuan untuk menjaga  lingkungan dan dapat dinikmati oleh setiap orang.

Stephan Jaklitsch, Jacklitsch/Gardner Architects
“Kayu alami seperti cedar dicocok tanam dalam jangka waktu yang dipercepat. Hal itu membuat berkurang ketahanannya sehingga lebih cepat membusuk dan rusak. Perusahaan seperti Kebony dan Cambia by NFP memilih kayu yang lebih tahan lama dan lebih mudah dikembangkan dan memperlakukannya dengan bertanggung jawab terhadap lingkungan untuk membuatnya tahan dari kerusakan yang diakibatkan oleh serangga dan kebusukan.”
pic 1
foto: Elle Décor

Fabian Hecker, Zaha Hadid Architects
“Kami menggunakan semen bahan ringan ramah lingkungan yang disebut fibreC dari Rieder untuk Bridge Pavilion untuk 2008 Expo di Spanyol, dan Heydar Aliyev Centre di Azerbaijan, dimana kurva dobel dari bagian muka menyatu dengan atap.”
pic 2
foto: Elle Décor

Sumber :






Comments

Popular posts from this blog

PENYEBARAN ISLAM DI NUSANTARA

HUBUNGAN ANTARA HUKUM DAN PRANATA PEMBANGUNAN

Review Bangunan Khan Shatyr